Artikel IT

Mengenal Visual Basic for Application (VBA) Excel

Bagikan:

Visual Basic for Application atau yang biasa disingkat dengan VBA Excel adalah sebuah fungsi dari Visual Basic yang ditanamkan kedalam Ms.Excel. Fungsi Visual Basic ini dapat membantu pengguna Ms.Excel untuk membuat berbagai program/fungsi untuk mempermudah pekerjaannya.

Untuk menggunakan fungsi VBA ini anda tidak harus belajar Visual Basic secara mendalam, karena Visual Basic tergolong mudah dan bahasa program yang digunakan juga mudah dimengerti sehingga anda dapat mengedit sendiri listing program yang sudah ada sesuai dengan keperluan.

Berikut ini beberapa contoh penggunaan VBA Excel :

Gambar-gambar diatas adalah contoh penggunaan VBA Excel dalam aplikasi penilaian siswa di sekolah. Seperti pada gambar di atas, VBA sangat membantu anda untuk berpindah dari satu sheet ke sheet yang lain hanya dengan mengklik sebuah tombol. Selain itu VBA juga dapat membantu anda untuk merumuskan banyak fungsi sekaligus. Sebelum lebih jauh mempelajari VBA Excel, anda terlebih dahulu harus mengetahui beberapa dari VBA Excel sebagai berikut :
Tab Developer
 
Tab developer berisi berbagai menu yang membantu anda untuk bekerja dengan VBA Excel. Dari tab Developer ini anda dapat masuk ke dalam jendela Visual Basic, mengatur fungsi Macros maupun menambahkan berbagai Form Controls ataupun ActiveX Controlske dalam lembar kerja.
Pada umumnya tampilan default Excel tidak langsung menampilkan tab ini.
 
Jendela Visual Basic
 
Sesuai dengan namanya, VBA harus memiliki jendela Visual Basic untuk meletakkan berbagai kode program yang dibutuhkan. Anda dapat menampilkan jendela ini dari Tab Developer
Controls dalam Visual Basic
 
Form Controls dan ActiveX Controls sangat penting dalam mengerjakan sesuatu di Visual Basic. dengan fungsi controls ini anda bisa mendapatkan berbagai fitur penting yang dapat meringankan pekerjaan anda.
IT Learning Center mengadakan
Training VBA Programming for Excel
berlokasi di
AMG Tower Lt. 17
Jl. Dukuh Menanggal No. 1 A
Gayungan – Surabaya
Segera Daftarkan diri anda ke Contact Person Kami
YANTI | cs.sby@[email protected] | 08111798353
Rate this post

Tag:

Bagikan:

Request Presentation

Agenda Terdekat Productivity Quality




Layanan Kalibrasi

Download Jadwal Training 2023

Proxsis TV

[yikes-mailchimp form=”1″]

Butuh Bantuan?