
Sejarah Proxsis organizations dapat dirunut ke periode 1992-1997 ketika pendiri Proxsis aktif dalam kegiatan pengembangan Entrepreneurship di Institute Teknologi Bandung (ITB) melalui lembaga yang mereka dirikan yaitu CSED (Center for Student Entrepreneurship Development).
Dilandasi oleh keinginan untuk menjadi Entrepeneur sekaligus dorongan untuk memberikan manfaat buat orang banyak maka dilahirkanlah Proxsis pada 2004, dan entitas pertama yang dilahirkan adalah Proxsis Consultant yang berdiri di tahun 2005.
PROXSIS grows the best talents who make a collaboration in a modern working system called as;
The Corporation of knowledge and ideas. Proxsis hired only passionate people. Proxsis Consulting Group is one of Proxsis companies, focus on management consulting and business transformation.
Proxsis Movement’s Mission Statement
Board of Advisory

Rudi Maulana, ST, MM, CPP,CLA

Ir.Roni Sutrisno, CLA27001, CLA2000

Ir.Endro Hariyuwono, CLA, CPP

Fahmi Munsah, ST, MBA

Yumei Sulistyo, Psi. MM.
Explore the family of Proxsis Organization
Organization Proxsis terus berkembang dan melahirkan banyak organisasi lainya, antara lain:
Ide-ide kreatif dan pengalaman dari ahli-ahli yang bergabung di Proxsis disatukan dalam satu metodologi atau tools baru yang lebih aplikatif. Lalu disebarluaskan ke organisasi yang membutuhkan.

Penemuan – Penemuan Terbaru Kami
- BPM approach for organization allignement dan strategy execution
- BSC improvment dengan cascading process yang baik
- IMS menggunakan pendekatan proses
- ISO 9001 mengunakan BPM sebagai tools
- TaskMap process mapping
- Leadership dengan Brainpower approach
- IT masterplan terintegrasi corporate masterplan
- IT GRC implementation approach
- Safety poster for campign
- dll
Proxsis Consulting Group adalah, wujud dari pemanfaat atau aplikasi dari hasil-hasil pengembangan knowledges dan ideas yang telah dihimpun serta sharing experiences dari Para ahli ahi yang terhimpun. Aplikasi pengetahuan disampaikan dalam berbagai bentuk layanan seperti Bimbingan atau Konsultasi, Support, Outsourcing maupun Training, khususnya bagi perusahaan – perusahaan dan organisasi yang ingin membangun dan memperbaiki kinerja, tata kelola, manajemen serta sumber daya manusia nya.
Perusahaan – perusahaan consulting ini kemudian menjadi Sponsor bersama-sama lembaga lain untuk pengembangan dan membiayai kegiatan -kegiatan sharing dan “menebar manfaat” yang dicita – citakan.
Mencetak SDM yang hebat merupakan salah satu tujuan Proxsis, sehingga organisasi pemerintahan maupun swasta mampu berkembang dan menyesuaikan dengan perkembangan zaman.
Organisasi bisa memanfaatkan Pengetahuan dan Ide yang dihasilkan dan dimiliki oleh Proxsis. Sehingga tidak perlu melakukan kegiatan pengembangan dan pemeliharaan sendiri. Hal ini akan membuat organisasi bisa lebih focus pada core process-nya.
Salah satu yang dilakukan Proxsis adalah Melatih dan mengembangkan kemampuan individual menjadi profesional, dalam berbagai bidang, seperti HSE, Manajemen, Soft skill, Akuntan, IT dan masih banyak lagi.
Lembaga pengembangan pengetahuan dan serta lembaga training Profesi tersebut dilakukan oleh berbagai lembaga yang khusus dibuat Proxsis sesuai dengan bidangnya:
Proxsis juga bekerjasama dengan berbagai lembaga nasional dan international dalam mengembangkan kompetensi dan sertifikasi profesi, seperti Depnakertrans, LSPmigas, LSPICOSH, BNSP, British Safety Council, NFPA _USA, Consist Malaysia, TUV, Lemigas, dst.
Berwirausaha setelah menjadi karyawan? Tidak mungkin. Bersama Proxsis Menjadi hal yang mungkin. Proxsis adalah pionir dalam melatih dan mengembangkan Entrepreneurship untuk Karyawanya atau dikenal dengan Empolyee Entrepreneurship atau Proxsis Start up Program.
Kegiatan entrepreunership atau start up tersebut kemudian di- inkubasi dan didampingi untuk menjadi Mandiri
People coaching: Talent Factory
Mengembangkan diri merupakan hal yang penting, hal itulah yang membuat dasar berdirinya Proxsis. Dengan teknik coaching dari penasehat terbaik kami yang selalu totalitas dalam memberikan arahan sehingga menghadirkan talenta terbaik, atau disebut dengan Talent Factory.Tidak hanya itu, setiap karyawan Proxsis diberikan kesempatan untuk mengikuti training yang diinginkannya melalui Proxsis University pogram yang dimiliki, sehingga bermanfaat untuk mengembangkan diri.Sehingga Proxsis tidak hanya melatih dan mengembangkan Organisasi lain, tapi juga menjadi Organisasi yang memiliki tenaga ahli dalam berbagai bidang.
Professionals Association and Group
Dalam meningkatkan kualitas SDM di Indonesia Proxsis juga bekerjasama dengan asosiasi Nasional dan Internasional. Proxsis juga menjadi sponsor dalam pembentukan berbagai asosiasi profesi di Indonesia baik offline maupun online, antara lain:
- Komunitas HSE Indonesia
- IPQ Forum – Indonesia
- IT Governance Forum – Indonesia
- Indonesia Banking and Finance Forum – Indonesia
Proxsis Leadership Center
Proxsis mengembangkan dan melatih SDM untuk menjadi seorang leader, bagi diri sendiri maupun dalam organisasi. Leadership penting untuk Proxsis maupun buat Negara.Kelemahan organisasi saat ini, banyak disebabkan oleh lemahnya Leadership. Termotivasi oleh masalah tersebut, lalu Proxsis mendirikan lembaga dengan nama: Proxsis Leadership Center. Lembaga ini dipimpin oleh seorang Managing Director yang memiliki pengalaman yang luas dalam pengembangan leadership baik di perusahaan nasional maupun multinational. Pengembangan Leadership difokuskan untuk internal dan juga eksternal yang membutuhkan.
Knowledge sharing and Newsletter
Kami berbagi pengetahuan serta pengalaman melalui newsletter dan sharing discussion yang diadakan secara rutin setiap bulan dengan membahas berbagai topic seperti Management, IT, HSE, SDM dan berbagai bidang lainnya.Kegiatan sharing discussion disponsori oleh Consulting company yang bergabung didalam Proxsis dan bekerjasama degna Asosiasi dan Forum Profesi yang telah disebutkan diatas.
Knowledge sharing: MELT Forum
Management, Entrepreneurship, Life Transformation forumMerupakan kegiatan rutin yang di buat Proxsis Consulting Group sebagai ajang knowledge sharing dan ideas yang terkait dengan berbagai hal. Tidak hanya manajemen, entrepreunership bahkan sharing bisa mengenai hal-hal penting dalam kehidupan untuk mencapai kesuksesan. Karena di Proxsis menjadi sukses bersama-sama. Forum ini masih terbatas untuk internal dan undangan. Dimasa yang akan datang , Proxsis akan mensponsori acara untuk audiens yang lebih besar.
Community Development dan Beasiswa
Membangun komunitas yang selalu mengembangkan diri dalam berbagai hal, Proxsis menerima setiap ide yang ada untuk selalu berkembang menjadi lebih baik.Sebagian dari dana social yang disetorkan oleh organisasi yang memiliki profit, digunakan juga untuk kegiatan social di komunitas terdekat serta membantu beasiswa siswa tidak mampu dan siswa berprestasi.
Wealth Creation
Untuk menunjang misi maka diperlukan people berkinerja tinggi dengan keinginan untuk berkarya bukan hanya bekerja. Disamping pengembangan internal (talent factory) Proxsis juga mengajak pribadi-pribadi unggulan dan ahli di bidangnya untuk berkarya.Proxsis bertanggung jawab membantu anggota yang tergabung untuk memiliki kesejahteraan yang lebih baik melalui kegiatan Wealth Creation dan Business Ownership program.
Proxsis Executive Club and Lounge: Proxsis Innovation Center
Proxsis Head Office, terbuka bagi anggota komunitas dan forum untuk bertemu dan berdiskusi, ditunjang oleh fasilitas ruangan yang cozy dengan suasana cafe.